Contoh Surat Kuasa bertindak mewakili hadir dalam pertemuan - Administrasi Sekolah

Administrasi Sekolah

Blog ini berisi tentang contoh-contoh surat yang sering dibutuhkan di sekolah, dan informasi terbaru seputar operator dapodik

Breaking

Home Top Ad

Responsive Ads Here

السبت، 17 نوفمبر 2018

Contoh Surat Kuasa bertindak mewakili hadir dalam pertemuan

SURAT KUASA



Yang bertanda tangan di bawah ini :

Nama :       xxxxxxxxx
No. KTP : xxxxxxxxx
Alamat : xxxxxxxxx
                xxxxxxxxx

Untuk selanjutnya disebut sebagai Pemberi Kuasa


Dengan ini menerangkan dan memberi kuasa kepada :

Nama : xxxxxxxx
No. KTP : xxxxxxxx
Alamat :       xxxxxxxx
                xxxxxxxx


Untuk selanjutnya disebut sebagai Penerima Kuasa

Untuk bertindak mewakili mengambil undangan pertemuan atas nama saya.

Penerima Kuasa dapat melakukan tindakan-tindakan lainnya yang penting dan berguna serta melakukan hal-hal yang selayaknya dilakukan oleh seorang Penerima Kuasa sesuai dengan peraturan perundang-undangan.



                        xxxxxxxxxxxxx
Penerima Kuasa, Pemberi Kuasa,






xxxxxxxxxxxx                       xxxxxxxxxx

ليست هناك تعليقات:

إرسال تعليق